-->
Rabu, 29 Maret 2017

Photoshop adalah salah satu perangkat lunak yang dikhususkan untuk pengeditan foto/gambar dan pembuatan efek, yang sangat baik untuk membuat desain grafis dalam bentuk bitmap. Photoshop menyediakan tool-tool yang terintegrasi dan tertata secara praktis untuk menciptakan dan menghasilkan karya dalam bentuk vektor dan teks. Bentuk grafik yang berdasarkan vektor dan teks bisa ditransfer menjadi image yang berdasarkan pixel untuk mendapatkan efek desain yang lebih sempurna.

Secara garis besar, area kerja default photoshop CS3 terbagi terbagi menjadi beberapa komponen utama yaitu sebagai berikut :
arlinadesign

Leave a Reply

Silahkan berikan pesan atau komentar sobat :)

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © KangManz_ID - Blogger Templates - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -